Khasiat dari sebuah kunyit memang sudah tak terindahkan lagi. Namun kali ini bintang akan membahas manfaat dari salah satu jenisnya yaitu kunyit putih.
Pada bagian Rimpang memiliki khasiat luar biasa dalam kesehatan seperti untuk mengatasi: gangguan pencernaan, sakit perut, perut mulas, dan bengkak kerana memar. Manfaat yang lain adalah untuk pemakaian luar, gunakan parutan rimpang kunyit putih untuk mengurap bagian tubuh yang memar, terseliuh, dan bisul yang sulit pecah. Bahkan pada, rimpang induk yang telah dikeringkan boleh digunakan sebagai bedak.
Kunyit putih juga dapat mengeluarkan angin dari perut, caranya Seduh serbuk kunci pepet sebanyak satu senduk teh dengan secawan air panas, lalu tutup. Setelah dingin, minum beningannya. Dan rasakan langsung manfaat nya.
Kunyit putih juga diyakini memiliki khasiat antikanker. Walau begitu hanya kunyit putih jenis mangga (Curcuma mangga) yang tumbuh terbatas di tempat yang bersuhu dingin di Indonesia, yang dapat mencegah atau mengobati kanker. Menurut Kepala Direktorat Pengawasan Obat Tradisional Ditjen POM, Ketut Ritiasa, penelitian tentang kunyit putih telah dilakukan di Cina sejak tahun 1988.
Pada Kunyit putih diketahui mengandungi minyak atsiri yang terdiri atas curdione dan curcumol. Khasiat Tanaman ini bersifat antioksidan dan dapat menahan zat radikal bebas penyebab tumbuhnya sel kanker serta dapat meningkatkan sel darah merah. ”
Tapi sekali lagi hati2, walaupun memiliki manfaat untuk orang normal, namun sebaiknya sebaiknya tidak digunakan pada masa kehamilan kerana dapat mengakibatkan keguguran.
Walaupun ukurannya kecil, jangan remehkan manfaat dari kunyit putih. Karena dia adalah salah satu tanaman berkhasiat yang sudah digunakan selama ratusan tahun sebagai obat tradisonal.
Related Posts :
Makanan Yang Baik Dikonsumsi Ibu Baru Melahirkan
Bagi wanita yang baru melahirkan pastinya memerlukan banyak nutrisi untuk mengembalikan kondisi fisik yang menurun. Makanan Yang Baik… Read More...
Apakah Nyamuk Memakan Darah?
Dalam Alqur'an, Allah seringkali menyeru manusia untuk mempelajari alam dan menyaksikan "ayat-ayat" yang ada padanya. Semua makhluk hidup d… Read More...
Makanan Tersehat
Berikut ini adalah daftar makanan sehat yang terdiri dari 28 makanan yang akan memberikan nutrisi terbesar untuk Anda, serta mengurangi ris… Read More...
Cara Meningkatkan Daya Ingat
Sering kita mengalaminya, ketika pergi ke supermarket dan tiba-tiba lupa apa yang seharusnya dibeli. Tidak bisa mengingat nama teman kantor… Read More...
5 Tes Kesehatan Yang Penting untuk Wanita
Tak sedikit penyakit yang diam-diam menggerogoti tubuh tanpa pernah menimbulkan gejala. Itu sebabnya pemeriksaan kesehatan penting dilakuka… Read More...
Cara Menghitung Tubuh Gemuk atau KurusTubuh Gemuk atau Kurus
Saat ingin menurunkan berat badan, seseorang diharuskan untuk menghitung berapa indeks massa tubuhnya (BMI). Karen… Read More...
Kista Dan Wanita
Kista adalah tumor jinak di organ reproduksi perempuan yang paling sering ditemui. Bentuknya kistik, berisi cairan kental, dan ada pula yan… Read More...
Mukjizat Air Zamzam
Benar, air zam-zam memiliki keistimewaan dalam zat-zat yang dikandungnya. Tentang hal ini, sejumlah peneliti dari Pakistan telah melakukan … Read More...
Fakta Tentang Coklat
Kata coklat berasal dari xocoatl (bahasa suku Aztec) yang berarti minuman pahit. Suku Aztec dan Maya di Mexico percaya bahwa Dewa Pertanian… Read More...
Autisme
Autisme adalah suatu kondisi mengenai seseorang sejak lahir ataupun saat masa balita, yang membuat dirinya tidak dapat membentuk hubungan s… Read More...
Berbahayakah Tidur Lewat Tengah Malam?
Jam sudah menunjukkan pukul 00.00 tetapi mata masih saja sulit untuk dipejamkan. Situasi seperti ini cukup sering terjadi, khususnya pada o… Read More...
Buah Yang Baik Untuk Penolak Penyakit Flu
Cuaca yang tidak bersahabat seperti akhir-akhir ini cenderung membuat tubuh rentan terhadap flu. Makan yang cukup dan bergizi kadang t… Read More...
Tanda-tanda Bayi Autis Yang Perlu Diketahui Orangtua
Jumlah anak yang mengalami autisme mengalami peningkatan dalam beberapa tahun terakhir. Maka anak-anak sebaiknya diperiksa ke dokter anak s… Read More...
Penyakit Yang Bisa Membuat Stress Pengidapnya
Ini bukan tentang penyakit orang gila yang sebenarnya karena gangguan saraf dan otak seperti skizofrenia. Tapi kegilaan dari penyakit ini y… Read More...
Tanda-Tanda Kehamilan
Perempuan biasanya baru mulai berpikir dirinya hamil atau tidak setelah jadwal menstruasinya telat 1-2 minggu. Padahal ada beberapa tanda y… Read More...
Kenali Kanker Sejak Dini
Kanker sering terdeteksi ketika perkembangbiakannya sudah mulai menyebar. Semestinya, bila kita mau sedikit memberi perhatian maka tubuh ak… Read More...
Cara Meninggikan Badan Secara Alami
Banyak remaja yang menginginkan badan yang tinggi. Tips dan cara untuk meninggikannya pun beraneka ragam, mulai dari menelan obat peninggi … Read More...
Model Sepatu Yang Membuat Pemakainya Masuk Rumah Sakit
Sepatu dan wanita, dua hal yang sulit dipisahkan. Tetapi, 'sahabat' wanita yang satu ini, juga bisa membawa celaka.
Seperti yang terjad… Read More...
Manfaat Air Susu Ibu Bagi Bayi
Air susu ibu adalah suatu campuran ciptaan Allah yang luar biasa dan tak tertandingi sebagai sumber makanan terbaik bagi bayi yang baru lah… Read More...
Manfaat Baik Dari Makanan Pedas
Makanan pedas mungkin menjadi kesukaan dari sebagian orang, tetapi ada juga orang yang tidak suka dengan makanan pedas. Orang yang tidak su… Read More...
0 Response to "Manfaat Kunyit Putih"
Posting Komentar