1. Colossus Rodos
Colossus Rodos adalah patung Helios, yang terletak di pulau Rodos, Yunani, dibuat oleh Chares dari Lindos antara 292 dan 280 SM. Patung ini dianggap sebagai 7 keajaiban dunia kuno. Sebelum kehancurannya, patung ini berdiri lebih dari 30 meter, membuatnya sebagai patung tertinggi dalam dunia kuna. Colossus Rodos memiliki tinggi yang hampir sama dengan Patung Liberty.
2. Taman Gantung Babilonia
Taman Gantung Babilonia adalah salah satu di antara tujuh keajaiban dunia kuno. Taman ini dibangun oleh Nebukadnezar II sekitar tahun 600 SM sebagai hadiah untuk istrinya, Amyitis. Lokasi taman ini sekarang berada di negara Irak.
3. Mausoleum Maussollos
Mausoleum Maussollos atau Mausoleum Halicarnassus, adalah makam yang dibangun antara 353 dan 350 SM di Halicarnassus (Bodrum, Turki kini) untuk Mausolus, satrap kekaisaran Persia dan Artemisia II dari Caria, istrinya. Struktur ini didesain oleh arsitek Yunani, Satyrus dan Pythius. Mausoleum ini memiliki tinggi sekitar 45 meter.
4. Mercusuar Iskandariah
Mercusuar Iskandariah atau Pharos Alexandria (dari bahasa Yunani o Φάρος της Αλεξάνδρειας) adalah sebuah mercusuar yang dibangun pada abad ke-3 SM di pulau Pharos berdekatan dengan kota Iskandariah kuna, Mesir Kuno. Ketinggiannya diperkirakan melebihi 115 meter dan merupakan antara struktur tertinggi ciptaan manusia selama beratus-ratus tahun. Antipater dari Sidon telah menyenaraikannya dalam senarai Tujuh Keajaiban Dunianya.
5. Piramida Agung Giza
Piramida Agung Giza adalah piramida tertua dan terbesar dari tiga piramida yang ada di Nekropolis Giza dan merupakan satu-satunya bangunan yang masih menjadi bagian dari Tujuh Keajaiban Dunia. Dipercaya bahwa piramida ini dibangun sebagai makam untuk firaun dinasti keempat Mesir, Khufu (Χεωψ, Cheops) dan dibangun selama lebih dari 20 tahun dan diperkirakan berlangsung pada sekitar tahun 2560 SM. Piramida ini terkadang disebut sebagai Piramida Khufu
6. Patung Zeus
Patung Zeus di Olympia adalah salah satu dari Tujuh Keajaiban Dunia Kuno. Patung ini dibuat oleh skulptor terkenal, Phidias (abad ke-5 SM) kira-kira tahun 432 SM di Olympia, Yunani. Patung yang terduduk, yang memiliki tinggi sekitar 12 meter, mengisi seluruh Kuil Zeus yang dibangun sebagai rumah patung ini. Penyebab kehancuran patung ini hingga kini masih diperdebatkan.
7. Kuil Artemis
Kuil Artemis adalah kuil Yunani yang didirikan untuk Artemis, sekitar 550 SM di Efesus dibawah dinasti Achaemenid dari kekaisaran Persia. Kuil ini merupakan salah satu dari tujuh keajaiban dunia kuno. Kini, kuil ini telah hancur.
Related Posts :
Asal Usul Dasi di Dunia
Dasi, aksesori leher yang biasa dipakai oleh para anak-anak sekolah dan pegawai kantoran, atau pekerjaan lain yang mengharuskan berpakaian … Read More...
Megaproyek Konstruksi Terlama di Dunia
1. Tembok Besar Cina
Tembok Besar Cina pada dasarnya adalah bangunan tembok panjang yang dibangun oleh berbagai dinasti. Membentang … Read More...
Menara yang Menjadi Simbol Negara1. Menara Eiffel (Paris, PERANCIS)
La Tour Eiffel atau menara Eifel adalah bangunan yang paling menonjol di kota Paris terdapat dilapa… Read More...
Kecelakaan Termahal Yang Pernah Terjadi di Dunia
Sepanjang sejarah, manusia selalu ada rawan kecelakaan . beberapa, seperti kecelakaan mobil mewah, kecelakaan itu bisa sangat mahal. tetapi… Read More...
Musisi Yang Paling Berpengaruh di Dunia1. Ludwig Van Beethoven (1770-1827)
Beethoven adalah seorang komponis Jerman yang menciptakan musik yang menarik dan dramatis. Saat p… Read More...
Dulu Ada Republik Lan Fang di Indonesia
Kisahnya bermula di abad 18. Lan Fang berawal dari sebuah kongsi tambang orang Tionghoa dari etnis Hakka. Letaknya di Pontianak, Kalimantan… Read More...
Penulis Yunani yang Terkenal di Dunia1. Archimedes (287-212 SM)
Archimedes adalah seorang matematikawan, insinyur, penemu, ahli fisika dan astronom. Ia dikenal untuk… Read More...
Sejarah dan Asal Usul Sarung Tangan Kiper
Bagaimana awal mula sarung tangan kiper? Menurut catatan Kantor Hak Paten Jerman, adalah seorang Inggris bernama William Sykes adalah orang… Read More...
Sejarah Mengenai Nama Hari dan Bulan
BULAN
Januari :
Didedikasikan untu Janus, Dewa pintu dari romawi. Janus memiliki 2 wajah, 1 menghadap kebelakang (masa lalgu) 1 m… Read More...
Asal Muasal Kenapa Jarum Jam Bergerak Kearah Kanan
Bangsa-bangsa jaman dahulu punya cara yang berbeda-beda dalam pengenalan sistem waktu dengan perhitungan yang berbeda-beda.
Ba… Read More...
Sepatu Olahraga Termahal di Dunia
Jika dipikir lagi rasanya sayang menggunakan sepatu ini. Ya, sepatu-sepatu olahraga di bawah ini, memiliki harga yang fantastis. Si pe… Read More...
Misteri Kehilangan Paling Misterius di Dunia1. Virgina Dare, 1587
Virginia Dare hanyalah salah satu dari banyak orang (87 laki-laki, 17 perempuan dan 11 anak-anak, t… Read More...
Orang Bodoh Yang Sukses di Dunia
1. Adam Khoo
Dia orang Singapura. Waktu kecil, ia adalah penggemar berat games dan TV. Sehari, ia bisa berjam-jam di depan TV. Baik m… Read More...
Mata Uang dengan Sejarah Paling Aneh yang Pernah Dibuat 1. Uang dari batu (Pulau Yap, Kep. Solomon)
Di pulau Yap, sebuah pulau di Kepulauan Solomon, Anda akan menemuka… Read More...
Karya IT Anak Bangsa yang Diakui Dunia1. BlankOn Linux (Distro Linux yang dikembangkan Indonesia)
Mungkin yang menggunakan Mac OS X atau Windows (Ane sendiri adalah user Li… Read More...
Asal-Usul Kartu Merah Dan Kuning Dalam Sepakbola
Apakah penggunaan kartu merah dan kuning sudah dikenal begitu sepak bola modern muncul? Jawabannya tidak. Kartu merah dan kuning baru diper… Read More...
Sejarah Ambulance
Selama Perang Salib abad ke-11, Knights of St John menerima pengajaran dalam perawatan pertolongan pertama dari dokter Arab dan Yunani. The… Read More...
Hanya Satu Gubernur Jakarta yang Betawi Tulen
Siapakah pemilik kota Jakarta? Ibukota negara Indonesia ini merupakan hunian masyarakat heterogen. Dengan penduduk dari berbagai daerah yan… Read More...
Alasan Kenapa Panjang Penggaris Seringnya 30 cm
Kalau kalian pernah melihat penggaris yang dipakai di sekolah dasar dan menengah, kemungkinan besar penggaris itu panjangnya 30 cm. Tigapul… Read More...
Presiden di Dunia Pembasmi Korupsi
Korupsi bukan hanya banyak di Indonesia namun korupsi saat ini sudah menjadi penyakit di seluruh dunia. Banyaknya kasus korupsi yang terjad… Read More...
0 Response to "Keajaiban Dunia Zaman Dahulu"
Posting Komentar