Pabrikan mobil asal China, Geely siap membuat mobil murah sejagat dan menyebar ancaman untuk pesaingnya.
Mobil anyar mereka Intelligent Geely (IG) yang sebelumnya tampil di ajang otomotif bergengsi Beijing Auto Show siap diproduksi pada 2012 dan dipasarkan 2013 mendatang. Mobil ini begitu memikat, apalagi target harga mobil ini juga sangat murah yakni hanya sebesar 10.000 RMB atau sekitar Rp13 jutaan saja.
Bila dilihat dari harganya, IG hampir sama dengan harga sebuah motor di Indonesia. Dan ternyata PT Geely Mobil Indonesia (GMI) pun tidak menutup kemungkinan akan mendatangkan mobil ini ke Indonesia. "IG siap dipasarkan 2013 nanti dengan harga 10.000 yuan. Bisa saja kita masukan juga kesini," ujar Presiden Direktur PT. Geely Mobil Indonesia (GMI) A Budi Pramono.
Selama ini baru pabrikan Jepang yang semangat untuk mengikuti program mobil murah pemerintah, namun kini pabrikan mobil asal China, Geely pun tertarik. Wajar saja, karena mereka memiliki sebuah mobil konsep berharga hanya Rp13 jutaan saja. Apalagi pemerintah menargetkan harga mobil murah yang akan dibantu sekitar Rp75 jutaan.
Harga itu tentu masih jauh lebih tinggi dari harga mobil Intelligent Geely (IG) yang rencananya akan dijual dengan harga 10.000 RMB atau sekitar Rp13 jutaan saja. Hal tersebut diungkapkan Presiden Direktur PT Geely Mobil Indonesia (GMI) A Budi Pramono kepada wartawn.
"Kami sangat tertarik dengan program itu, tapi masalahnya kan kebijakan pemerintah itu belum jelas detailnya. Kalau sudah jelas, kami pasti akan ikut gabung," dilansir dari detikOto. Lebih lanjut, Budi pun menjelaskan bahwa IG bisa sangat bersaing dengan kompetitor mereka, terlebih dengan harga dasar Rp 13 jutaan, kemungkinan dengan kondisi perpajakan seperti sekarang ini, harga IG di Indonesia masih bisa sekitar Rp25 jutaan saja.
"Kami hanya kalah nama dengan merek Jepang, tapi kalau urusan itu, kita bisa bersaing. Apalagi dengan harga dasar segitu," tandas Budi. Dengan harga serendah itu pun, Geely terbilang masih bebas berimprovisasi terhadap produknya ini.
"Bila pun harganya mau dinaikan sedikit agar IG dapat semua fitur full spek terkini, tetap saja harga mobil ini masih terjangkau," pungkasnya.
"Tapi di versi produksinya kemungkinan IG akan dibuat dengan mesin bensin berkapasitas 800-900 cc, bisa juga kita minta mesin yang lebih besar," pungkas Direktur PT Geely Mobil Indonesia Richard Yang.
Related Posts :
Mobil Transparan Bertenaga Air Dari Mercedez Benz
Untuk mendukung pernyataan tentang jejak karbon nol pada mobil, fihak Mercedes-Benz memutuskan untuk menggunakan bahan energi mobil F-Cell … Read More...
Mobil dengan akselerasi tercepat di Dunia1. Brabus TKR (60 km dalam 1,67 detik)
2. McLaren F1 (60 km dalam 2,9 detik)
3. Koenigsegg CCXR (60 km dalam 2,9 detik)
4. S… Read More...
Fakta Menarik Di Balik Logo Mobil Di Dunia
Bentuk dan model mobil selalu berubah-ubah, tapi ada satu hal yang nyaris abadi, logo.
Banyak orang menasbihkan diri sebagai pecinta mo… Read More...
Cat Canggih Ini Bisa Membersihkan Mobil Kamu Dengan Sendirinya
Mobil kotor pastinya harus dicuci untuk membersihanya, saat ini ada cat yang cangih yang dapat memebrersihkan mobil kamu dengan sendirinya … Read More...
Inilah Mobil Anti Peluru Termewah di Dunia
Akhir – akhir ini banyak sekali peristiwa kecelakan yang terjadi di Negara tercinta ini. Mulai dari tragedi tugu tani hingga beberapa peris… Read More...
Inikah Ferrari Tertua di Dunia
Dengan tubuh kecil, dan ban 'cacing' mobil ini tidaklah tampak sebagai mobil sport yang powerfull seperti kebanyakan mobil sport masa kini.… Read More...
Mobil Mengesankan Para Artis di Dunia
Bagi selebritis, olahragawan, dan sosialita dunia, mobil bukan hanya berfungsi sebagai kendaraan, tapi juga sarana mendongkrak pamor sosial… Read More...
Mobil Cetak Pertama di Dunia
Sebuah mobil berhasil diciptakan menggunakan printer khusus. Mobil yang terbuat dari berlapis-lapis komposit super tipis ini disatukan perl… Read More...
Inilah Mobil Termahal di Dunia Seharga Rp 524 Miliar
Kondisi ekonomi dunia saat ini sedang tidak stabil dan cenderung menurun. Banyak negara kawasan Eropa dan juga memiliki nilai hutang yang j… Read More...
Mobil Seharga Rp 13 Juta Siap Masuk Indonesia
Pabrikan mobil asal China, Geely siap membuat mobil murah sejagat dan menyebar ancaman untuk pesaingnya.
Mobil anyar mereka Intell… Read More...
Mobil Lamborghini Khusus Orang Kaya Asia
Asia diyakini beberapa kalangan merupakan pasar masa depan di industri otomotif global. Karena itulah tidak salah bila untuk orang kaya Asi… Read More...
Mobil Mobil Termahal 2012 Versi Forbess
Majalah Forbes merilis atasnya sepuluh daftar mobil yang paling mahal tahun 2012
1. Mobil paling mahal di pasar adalah Bugatti Veyron Su… Read More...
Mobil Serba Guna Yang Murah
Semua orang pasti menginginkan mobil dengan harga murah namun tetap memiliki sistem keamanan, fungsi dan teknologi terkini. Berikut 10 mobi… Read More...
Mobil James Bond Paling Keren
Dalam setiap misinya, Agen 007 atau James Bond selalu dilengkapi peralatan canggih dan mobil keren untuk membantu kabur dari kejaran musuh.… Read More...
Mobil Sport Toyota GT 86
Toyota Motor Corp memperkenalkan kendaraan sport yang sudah jadi perbincangan selama ini. Reuters melaporkan bahwa kendaraan sport Toyota G… Read More...
Inilah 'Ferrari' Listrik Rp 1 Miliar Pesanan Dahlan Iskan
Menteri BUMN Dahlan Iskan diam-diam telah memesan 1 unit mobil listrik sekelas Ferrari Made in Yogyakarta. Harga mobil 'Ferrari' listrik bu… Read More...
Perancang Mobil-Mobil Terpopuler
Inggris sejak lama dikenal sebagai negara aristokrat yang memiliki gaya dan desain mobil yang elegan. Banyak mobil yang dilahirkan di neger… Read More...
Berbagai Mobil yang Digunakan dalam Film-film
… Read More...
Toyota Kijang Dari Masa Ke Masa
Toyota Kijang adalah model kendaraan niaga dan keluarga buatan Toyota yangmerupakan kendaraan paling populer untuk kelas MiniBus di Indones… Read More...
Mobil Ferrari Keren dengan Konsep Ramah Lingkungan
Ferrari dikenal sebagai produsen mobil yang memiliki performa tinggi serta desain eksterior yang mengagumkan. Mobil yang terkenal memiliki … Read More...
0 Response to "Mobil Seharga Rp 13 Juta Siap Masuk Indonesia"
Posting Komentar