Google menghadirkan sesuatu yang tak kalah menarik. World Wonders Project dari Google ini memungkinkan Anda untuk mengeksplorasi tempat-tempat bersejarah yang Anda baca atau lihat di internet. Seperti apa layanan ini?
Dulu, di jaman ketika melakukan perjalanan ke daerah yang amat jauh masih sangat mahal dan tidak semudah sekarang, banyak yang berimajinasi tentang bagaimana keadaan di daerah tersebut, dengan menutup mata dan sekedar mencari tahu seperti apa penampakan Piramid di Mesir atau Menara Pisa di Italia.
Kini, keadaan tentu sudah jauh berbeda, dan World Wonder Project Google ini memungkinkan pelajar dan pengguna lain di seluruh dunia untuk menggali 132 situs-situs bersejarah di 18 negara, mulai dari Stonehenge sampai bidang arkeologi Pompeii dan kuil kuno di Kyoto. Tidak hanya itu, situs ini akan dilengkapi dengan tempat-tempat alami seperti bukit berpasir di Teluk Hiu Australia atau kubah batu karang Yosemite National Park di California.
Semua ini ada berkat teknologi Street View. Google berharap bahwa World Wonder ini akan dapat menjadi sumber edukasi bagi pelajar dan siapapun yang tertarik untuk mengeksplorasi kekayaan dunia. Paket pendidikan tertentu juga tersedia dan dapat didownload untuk penggunaan di kelas.
Related Posts :
Archos TV Connect Mengubah Televisi Menjadi Android Jelly Bean Device!
Archos yang selama ini populer sebagai produsen tablet dengan harga murah dan hari ini membuat sebuah gebrakan baru dengan mengumumkan per… Read More...
Whirlpool CoolVox, Dengarkan Musik dari Lemari Es [CES 2013]
Anda termasuk seseorang yang tidak bisa hidup tanpa musik? Produsen gadget siap menjawab kebutuhan Anda dengan menghadirkan beragam perangk… Read More...
Lenovo Umumkan Widows 8 Device: IdeaPad Yoga, Twist dan Lynx
Lenovo memperkenalkan tidak hanya satu tapi empat Windows 8/Win RT device. Keempat perangkat Windows 8/Win RT adalah: IdeaPad Yoga 11, Ide… Read More...
Canon PowerShot N: Kamera Mungil dilengkapi Filter Instagram, Hands On! (CES 2013)
Di ajang CES 2013 yang sedang berlangsung saat ini Canon memiliki sejumlah kamera untuk dipamerkan, tapi dari semuanya yang paling menarik… Read More...
Lupakan Hard Drive, Kingston Punya Flash Drive 1TB [CES 2013]
Produsen aksesoris komputer ternama, Kingston, membuat gebrakan di arena CES 2013 Las Vegas. Melalui sebuah produk terbarunya, Kingston mem… Read More...
Inovasi Samsung TV: Transparan, Tanpa Frame, Retina?
Tidak hanya fokus pada produksi smartphone dan tablet Android, Samsung tampaknya terus mengembangkan bisnis asalnya yang tak lain adalah te… Read More...
Ubah Laptop Windows 8 Menjadi Perangkat Touchscreen dengan Targus Touch Pen
Baru saja membeli sebuah laptop Windows 8 dan ingin membuatnya menjadi sebuah perangkat touchscreen? Kabar baik bagi Anda, karena perusaha… Read More...
Solowheel: Alat Transportasi Elektrik Portable dengan Satu Roda (CES 2013)
Di ajang pameran elektronik terbesar di dunia CES 2013 yang sedang digelar di Las Vegas (8-11 Januari) ada sebuah kendaraan yang super-kere… Read More...
Saingi Google, Toyota dan Audi Pamerkan Self-Driving Car di CES 2013
Trend self-driving car yang dipopulerkan oleh Google rupanya memicu sejumlah produsen mobil untuk menawarkan hal serupa. Toyota dan Audi a… Read More...
Inilah Pemenang CES 2013
Ajang CES 2013 yang baru saja berlalu mungkin meninggalkan pertanyaan tentang siapa yang berhasil menarik banyak perhatian dengan produk-p… Read More...
Panasonic Ungkap Tablet Windows 20 inci 4K (Ultra HD) [CES 2013]
Tak ingin kalah dengan Sony yang merilis Smart TV 4K, pada keynote CES hari Selasa lalu, Panasonic memperkenalkan perangkat Ultra HD milikn… Read More...
FAVI SmartStick: Mengubah HDTV Menjadi Android Smart TV
Berpikir untuk membeli sebuah smart tv? Hmm, ada baiknya Anda berpikir ulang jika dana yang Anda miliki sangat terbatas. Sebagai gantinya, … Read More...
Produsen China Pamerkan Lemari Es Interaktif Transparan
Konsep transparan rupanya telah menginvasi beragam perangkat. Sebelumnya telah ada prototype touchscreen transparan dari NTT Docomo, People… Read More...
Hop!, Koper Pintar yang Dapat Berjalan Mengikuti Pemiliknya
Bagi mereka yang kerap bepergian menggunakan pesawat, airport mungkin bisa menjadi tempat yang rumit, membawa barang bawaan, koper, bagasi … Read More...
Puzzlebox Orbit: Helikopter Mainan Yang Dikendalikan Gelombang Otak (CES 2013)
Mainan yang dikendalikan dengan sebuah radio control bukanlah sesuatu yang mengejutkan lagi, tapi bagaimana jika mainan tersebut dikendalik… Read More...
HAPIfork, Garpu Pintar untuk Bantu Turunkan Berat Badan
Sering bermasalah karena makan terlalu cepat? Serahkan pada garpu pintar ini. HAPIfork, sebuah garpu yang dirancang untuk membantu Anda men… Read More...
ScotteVest TEC Jacket 2.0: Jaket Futuristis Yang Dipenuhi Berbagai Gadget (CES 2013)
Produk televisi, smartphone, tablet dan juga laptop merupakan produk yang umum dijumpai di ajang pameran CES. Tapi untuk ajang tahun ini, a… Read More...
Meja Multi-touch 84 Inci dengan Resolusi 4K Hadir di CES 2013
CES menawarkan beragam produk yang menarik, mulai dari smartphone sampai perangkat yang mungkin tidak pernah terpikirkan. Perangkat ini pun… Read More...
Vizio Perkenalkan Tablet Windows 8 Pertama dengan Prosesor AMD
Setelah tahun lalu merambah pasar PC, merilis smartphone dan tablet Android, kali ini perusahaan pembuat TV ternama, Vizio kembali menawar… Read More...
Tethercell Mengubah Baterai AA Menjadi Perangkat Bluetooth [CES 2013]
Sebuah prototype baterai di masa mendatang dipamerkan di booth Tetherboard di ajang CES 2013 yang berlangsung di Las Vegas pekan ini.… Read More...
0 Response to "Menjelajah Situs Bersejarah Dunia dengan Google World Wonders Project"
Posting Komentar