Bunga Sakura adalah bunga yang paling banyak dijumpai di Jepang sekaligus menjadi bunga nasionalnya. Asal-usul kata “sakura” adalah kata “saku” (bahasa Jepang untuk “mekar”) ditambah akhiran yang menyatakan bentuk jamak “ra”. Dalam bahasa Inggris, bunga sakura disebut cherry blossoms.
Warna bunga tergantung pada spesiesnya, ada yang berwarna putih dengan sedikit warna merah jambu, kuning muda, merah jambu, hijau muda atau merah menyala.
Bunga digolongkan menjadi 3 jenis berdasarkan susunan daun mahkota:
bunga tunggal dengan daun mahkota selapis
bunga ganda dengan daun mahkota berlapis
bunga semi ganda
Pohon sakura berbunga setahun sekali. Jenis bunganya beragam hingga 300 macam,beberapa misalnya:
1. YAMA ZAKURA
Ini adalah bunga sakura orisinil (asli), sebelum dilakukan berbagai hasil persilangan yang jenisnya sekarang mencapai 300 varities.
2. OSHIMA SAKURA
Walau terkesan sama2 berwarna putih seperti Yamazakura, namun bila dilihat dengan seksama banyak sekali perbedaannya.
3. SURUGA DAI NIOI ZAKURA
4. SOMEI YOSHINO
5. KOTO HIRA ZAKURA
6. ICHI HARA TORA NO'O
7. AMERIKA SAKURA
8. MIKURUMA GAISHI
9. EDO SAKURA
10. ICHIO SAKURA
11. CHOSYU HIZAKURA
12. MATSUMAE HAYAZAKI SAKURA
13. BAIGOZI JUZU KAKE SAKURA
14. KANZAN ZAKURA
15. FUGENZO SAKURA
16. KENROKUEN KIKU ZAKURA
17. SHOGETSU SAKURA
18. GYOIKO
19. KANHI ZAKURA
Pohon-pohon Sakura waktu mekarnya berbeda-beda di tiap wilayah. Di pulau Honshu, kuncup bunga sakura jenis someiyoshino mulai terlihat di akhir musim dingin dan bunganya mekar di akhir bulan Maret sampai awal bulan April di saat cuaca mulai hangat.
Sakura jenis someiyoshino mekar mulai dari Okinawa di bulan Februari, dilanjutkan di pulau Honshu bagian sebelah barat, sampai di Tokyo, Osaka, Kyoto pada sekitar akhir Maret sampai awal April, lalu bergerak sedikit demi sedikit ke utara, dan berakhir di Hokkaido di saat liburan Golden Week.
Setiap tahunnya pengamat sakura mengeluarkan peta pergerakan mekarnya bunga sakura someiyoshino dari barat ke timur lalu utara yang disebut sakurazensen. Dengan menggunakan peta sakurazensen dapat diketahui lokasi bunga sakura yang sedang mekar pada saat tertentu.
Sakura Dalam Kuliner
Daun dan bunga sakura yang sudah direndam di dalam air garam (shiozuke) dimanfaatkan untuk bahan makanan karena wanginya yang harum.
Sakura mochi adalah kue moci yang dibungkus daun sakura. Ada juga es krim dan kue kering rasa bunga sakura.
Teh bunga sakura umumnya diminum pada kesempatan istimewa seperti pesta pernikahan.
Related Posts :
Keunikan Di Dunia
Ternyata Perempuan berkedip dua kali lebih banyak dari pada laki-laki. Penasaran?, amati saja orang - orang disekeliling mu. 51 Keunikan la… Read More...
Pesan Tersembunyi dari Sebuah Logo
Inilah beberapa kumpulan terkenal yang tampak sederhana tetapi ternyata di balik logo itu terdapat pesan-pesan atau simbol yang ingin disam… Read More...
Mobil Kepresidenan Paling Mengagumkan di Dunia
Mewah, nyaman, memiliki kecepatan tinggi serta tingkat keamanan yang tinggi sudah menjadi syarat utama tunggangan setiap presiden. Berikut … Read More...
Binatang-binatang Dengan Kekuatan Menakjubkan
Dari gurita berubah bentuk dan warna (dan bahkan tekstur) pada firasat pertama bahaya, ke cheetah yang kecepatannnya bagai cahaya yang berj… Read More...
250 Fakta Unik Dan Menarik Di Dunia
1. Sebelum Masehi bahasa inggrisnya adalah B.C (Before Christ). Setelah Masehi adalah A.D (Anno Domini)
2. Ikan hiu kehilangan gigi lebih … Read More...
Olah Raga Paling Berbahaya Di Dunia1. BASE jumping
2. Ski salju
3. Menyelam
4. Cave diving
5. Menunggangi banteng
6. Selancar
… Read More...
Nyamuk Ternyata Bisa Berpikir Saat Menyerang Manusia
Nyamuk, serangga kecil penghisap darah ini ternyata pintar. Terutama bisa mengubah pola serangan saat mencari mangsa - darah manusia. Bukti… Read More...
Apa Yang Terjadi Jika Jendela Pesawat Dibuka
Naik pesawat dengan jendela terbuka hanya ada di dalam film kartun saja. Dalam kehidupan nyata, hal ini sangat mustahil dilakukan.
… Read More...
Gaji Programmer Google, Apple dan Facebook
Google memang dikenal memanjakan karyawannya dengan berbagai kemudahan dan gaji besar. Sebagai bukti, sebuah penelitian mengungkap programm… Read More...
Penjelasan Kode-kode yang Tertera Pada Pensil
Kalian pasti pernah lihat dan menggunakn benda ini kan? Dan juga kode yang tertera di salah satu sisinya.
Beberapa mungkin tahu kalau ko… Read More...
Bunggee Jump Tertinggi Di Dunia1. Royal Gorge Bridge, Colorado, USA – 1,053 feet (321 m)
2. Macau Tower, China – 760 feet (233 m)
3. Verzasca D… Read More...
Perhiasan Terkenal
Mungkin bukan yang paling mahal, tapi 13 perhiasan ini sempat menjadi bahan pemberitaan media massa dunia pada suatu waktu. Perhiasan apa s… Read More...
Kemampuan Hebat Bayi Yang Melebihi Orang Dewasa
Bayi yang baru lahir terlihat seperti mahluk lemah yang tidak berdaya namun di balik itu ternyata bayi memiliki kemampuan yang tidak di mil… Read More...
Atlet Tangguh yang Sulit Dikalahkan
Manusia super mungkin layak juga disandangkan kepada beberapa atlet paling berjaya berikut ini. Sebab, mereka menjadi jawara tak terkalahka… Read More...
Ternyata Manusia Mengalami Buta Selama 40 Menit Setiap Hari
Tahukah kamu, bahwa kita ternyata akan selalu mengalami kebutaan sekitar 40 menit setiap harinya yang sengaja dilakukan oleh sistem penglih… Read More...
Tokoh Yang Karirnya Hancur Akibat Foto
Beberapa artis dan tokoh di dunia mendadak tercemar namanya dan kehilangan popularitasnya akibat keteledoran mereka sehingga foto-foto nega… Read More...
Keajaiban Tubuh Manusia yang Luar Biasa1. The Golden Ratio
Setiap bagian tubuh manusia ternyata merupakan hitungan matematika. Believe it or not, Fibonacci numbers yang kita ju… Read More...
Beberapa Fakta Menarik Mengenai Warna Biru
1. Sebuah pembelajaran membuktikan bahwa seorang pengangkat beban dapat mengangkat beban yang berat lebih baik dalam gymnasium yang berwarn… Read More...
Ibu Negara ter-Modis Sepanjang MasaMendampingi suami yang bertugas memimpin negara adalah peran yang tak mudah. Namun wanita-wanita berikut ini berhasil melakukannya tanpa mel… Read More...
Waspada, Kepala Yang Terbentur Bisa Merubah Sifat
Sebuah penelitian menunjukkan trauma di kepala biasanya karena pernah terbentur memengaruhi susunan saraf dalam kepala. Hal ini bisa menyeb… Read More...
0 Response to "Jenis-jenis Bunga Sakura"
Posting Komentar